Teman-teman tentu pernah mengalami hal tidak menyenangkan seperti gambar berikut saat mendownload banyak file di hotfile misalnya.
Namun kini hal tersebut tidak perlu lagi terjadi. Adalah situs Rapid8.com yang menyediakan link generator untuk berbagai situs hosting file tersebut tanpa ribet. Berikut aku tuliskan panduan menggunakan rapid8 untuk mendownload banyak file (bisa dalam waktu bersamaan tanpa perlu menunggu interval tertentu) dan tanpa akun premium.
1. Buka situs Rapid8, kopi paste link downoad dari hotfile (atau lainnya) di tempat yang aku beri tanda lingkaran merah.
2. Klik tombol [download] seperti pada gambar untuk memulai generate link
3. Tunggu sebentar sampai muncul iklan, kemudian klik "continue to rapid8.com" seperti pada gambar.
4. Scroll ke bawah dan cari tombol "begin your download" seperti pada gambar. Klik tombol tersebut.
5. Ada beberapa iklan popup yang muncul, namun tidak mengapa sebagai jerih payah sang admin. Akan muncul konfirmasi untuk membuka atau menyimpan file tersebut, terserah anda mau diapakan.
6. Anda dapat mengulangi langkah tersebut untuk mendownload file yang lain, tanpa harus menunggu file pertama selesai di download. Rapid8 ini bekerja untuk hampir semua situs file sharing seperti berikut :
Rapidshare, MegaUpload, Hotfile, FileServe, Filesonic, Filefactory, Oron, Wupload, Megashare, easyshare, uploaded.to, Uploading.com, Freakshare, Depositfile, turbobit, Mediafire, 4share, Letitbit, netload, Filedude, bitshare, uploadstation, extabit, filepost dll.
7. Semoga bermanfaat. Happy download!!
Categories:
Internet dan Web
,
Tips
4 komentar:
Thanks gan. di tunggu kunjungan balik
indonesiahere26.blogspot.com
Makasih gaaaannnn........tob markotob.....tengkiyu banget dh pokoknya
thx gan
kok gak bisa y gab
http://www.duniagame.info/
Posting Komentar